
Pelaksanaan MATSAMA bagi peserta didik kelas X MAN 1 Kota Bukittinggi, dengan tema, Budi pekerti, Tata tertib dan kedisiplinan, perpustakaan, Ekstrakurikuler dan Ta'aruf dengan Koordinator Ekstra dan pengurus OSIM.

MAN 1 Kota Bukittinggi menerima Sosialisasi dan pembinaan dari Petugas Puskesmas Gulai Bancah, Dr. Fitri dan rombongan, dalam pengelolaan UKS untuk memutus mata rantai penyebaran Covid-19. Hadir bersama rombongan Satgas Covid Wilayah Gulai Bancah. Sosialisasi diterima oleh Petugas Covid MAN 1 Kota Bukittinggi, pembina dan anggota PMR. &n...

Proses pengambilan vidio tuna netra untuk bahan presentase Myres 2021 dengan lokasi pasar bawah Bukittinggi dan taman kota di Gulai Bancah.

Sabtu, 21 Agustus 2021. MAN 1 Kota Bukittinggi mendapat kunjungan study tiru dari kepala MTsN Simpang empat Pasaman beserta rombongan guru dan pegawai. Studi tiru kali ini berkenaan dengan pengelolaan Asrama MAN 1 Kota Bukittinggi. &n...

Sabtu, 21 Agustus 2021. Drs. Irsyad M.Pd., kepala MAN 1 Kota Bukittinggi mengucapkan terimakasih dan memberikan reword kepada tiga orang peserta didik MAN 1 Kota Bukittinggi yang sudah selesai melaksanakan tugasnya sebagai anggota Paskibraka Kota Bukittinggi dalam HUT RI ke 76. Selamat kepada Mhd Rayhan Fadhil XI IPA³, Bagus Naufal Athalla XI IPA 4 dan Lira Aprilla XI IPS 1.

Kepala MAN 1 Kota Bukittinggi, Bapak Drs. Irsyad Sahar , M.Pd. menerima kunjungan dari Kepala Bidang Pendidikan Madrasah Kanwil Kemenag Sumbar, Bapak Drs. H. Syamsul Arifin, M.M.Pd. Bapak Kabid memberikan pengarahan dan penguatan kepada keluarga besar MAN 1 Kota Bukittinggi, dalam rangkap mewujudkan ZI menuju WBK. Kegiatan ini juga dihadiri oleh Kasi Penmad Kantor Kemenag Bukittin...

14 Agustus 2021 Bukittinggi ( MAN 1 ) MAN 1 Kota Bukittinggi tak henti dikunjungi oleh beberapa Madrasah di Sumatera. Termasuk salah satunya MAN 1 Pesisir Selatan, Kedatangan rombongan MAN 1 Pesisir Selatan diterima langsung oleh kepala MAN 1 Kota Bukittinggi, Drs. Irsyad, M.Pd, beserta wakil kepala, Kepala Tata Usaha serta guru di MAN 1 Kota Bukittinggi.Pertemuan dengan rombongan &n...

MAN 1 Kota Bukittinggi menerima sumbangan dari Alumni MAN 1 Bkt tahun 1986 sebanyak 10 juta untuk melanjutkan pembangunan Mushola Rahudhatul Ilmi MAN 1 Kota Bukittinggi. Sumbangan diserahkan oleh Ketua Rombongan Bapak Hamni Dt. Saripado dan langsung diterima oleh Ketua Pembangunan Mushola Ustad Anas Lubuk dan disaksikan oleh Kepala Madrasah, Bapak Drs. Irsyad

Tiga orang peserta didik MAN 1 Kota Bukittinggi, Mhd Rayhan Fadhil XI IPA³, Bagus Naufal Athalla XI IPA 4, dan Lira Aprilla XI IPS 1, yang terpilih sebagai anggota Paskibraka Kota Bukittinggi tahun 2021, mengikuti latihan untuk pengibaran bendera merah putih pada upacara HUT kemerdekaan Indonesia ke 76 yang berpusat di Lapangan Kantin Kota Bukittinggi. Semoga bisa menjalankan amanah dengan...

Sebanyak 36 orang peserta didik MAN 1 Kota Bukittinggi merampungkan proposal penelitian mereka guna mengikuti myres Madrasah Young Researcher Super Camp tahun 2021. Persiapan ini didampingi oleh guru - guru hebat yang tergabung dalam Tim Pelaksana dan Tim Pembimbing Myres MAN 1 Kota Bukittinggi. Alhamdulillah MAN 1 Kota Bukittinggi merupakan Madrasah pengirim Proposal Myres terban...